Koran Sulindo

Keadilan Sosial Jangan Ditinggalkan

Koran Sulindo - Sila-sila dalam Pancasila adalah satu kesatuan, tak bisa dipisah-pisahkan, lima serangkai. Kelima sila tersebut harus secara simultan menjadi bahan pertimbangan pertama...

Reformasi Jalan di Tempat

Koran Sulindo - Gerakan Reformasi yang terjadi pada 20 tahun lalu bukanlah gerakan yang dimulai karena bangsa Indonesia punya imajinasi seragam. Gerakan ini terjadi...

Calon Wapres Pilihan PDI Perjuangan

Koran Sulindo – Sejak pemilihan umum pertama digelar setelah bergulirnya reformasi di negara ini, Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan mendapat banyak dukungan dari rakyat...

Ode untuk Perempuan Indonesia

Koran Sulindo - Perempuan dari zaman ke zaman memegang banyak peran, termasuk peran yang dapat menentukan hitam-putihnya suatu bangsa. Tak perlu kita sebut satu...

Reforma Agraria Sejati Harga Mati

Koran Sulindo - “Tanah tidak boleh menjadi alat pengisapan, apalagi pengisapan dari modal asing terhadap rakyat Indonesia,” demikian antara lain dikatakan Presiden Soekarno dalam...

Neolib Mengepung Kita

Koran Sulindo - Kapitalisme muncul dari kalangan borjuasi di Eropa yang menginginkan ekonomi pasar, industrialisasi, dan demokrasi perwakilan. Juga, yang tak kalah pentingnya, berupaya...

Kekerasan Kultural di Mana-Mana

Koran Sulindo - Manusia berkarya dan menghasilkan sesuatu dengan penuh kesadaran, dengan akal budinya, itulah yang disebut kebudayaan secara umum, di antara begitu banyak...

Hilangnya Nalar Bangsa

Koran Sulindo - Risiko dari demokrasi antara lain munculnya kegaduhan demi kegaduhan, karena kebebasan untuk bersuara, kebebasan berpendapat, diberi ruang luas dan dilindungi pula...

Amerika, Persetan dengan Bantuanmu!

Koran Sulindo - Presiden Amerika Serikat Donald Trump, sebagai representasi paling otoritatif atas negaranya, kembali memancing kemarahan negara-negara lain. Dalam pidato kenegaraannya pada 30...

Waspada Politik Sakit Jiwa

Koran Sulindo - Memasuki tahun 2018 semakin terang-benderang, jagat politik di Tanah Air semakin menjauh dari rakyat, pemegang kedaulatan tertinggi di negara ini. Kegaduhan...