Sosial Budaya

Kisah Ritual Ziarah ke Makam Para Wali Songo

WALI SONGO pada hakekatnya adalah dewan dakwah yang menyebarkan Islam di Nusantara sejak abad ke 14 Masehi. Anggotanya dikenal dengan sebutan Wali atau Sunan yaitu...
Ilustrasi, varian baru Covid-19.

Covid-19 Varian Terbaru

DATA Kasus COVID-19 yang tercatat di Indonesia kembali melonjak, terjadi penambahan kasus baru.  Epidemiolog Dicky Budiman dari Universitas Griffith Australia, menyatakan kondisi ini sudah...

Mobil Hybrid Menjadi Alternatif Kendaraan Listrik

RENCANA pemerintah menggantikan kendaraan berbahan bakar minyak menjadi kendaraan listrik masih terkendala harga dan ketersediaan sarana pengisian daya. Belakangan ini marak penggunaan mobil hybrid...

Standar Kecantikan yang Diskriminatif

CANTIK merupakan kata yang berasal dari bahasa latin bellus yang mempunyai arti sama dengan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), yaitu elok, molek, indah dan...
Ilustrasi, dokter melakulan pemeriksaan kesehatan masyarakat di pedalaman Papua - antara

Hari Dokter Nasional 2022: Jadi Dokter di Indonesia itu Sulit

SETIAP tanggal 24 Oktober, Indonesia memperingati Hari Dokter Nasional. Jika berbicara soal sejarahnya ini tidak lepas dari pembentukan induk organisasi kedokteran Indonesia atau IDI...
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin - Tangkapan Layar

Kemenkes akan Datangkan Obat Fomepizole untuk Gagal Ginjal Akut

OBAT dari Singapura berlabel Fomepizole rencananya akan didatangkan oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes) untuk pengobatan bagi pasien gagal ginjal akut di Indonesia.Menteri Kesehatan Budi Gunadi...
Ilustrasi, obat sirup anak - getty images

5 Produk Obat Sirup Anak Mengandung Etilen Glikol Ditarik

BPOM (Badan Pengawas Obat dan Makanan) telah mendeteksi adanya senyawa etilen glikol (EG) yang berbahaya pada obat sirup anak. Lebih lanjut BPOM memerintahkan penarikan...

Kasus Gagal Ginjal Akut Anak Masih Misterius

MASALAH kesehatan berupa gangguan ginjal akut (acute kidney injury) pada anak kian meningkat di Indonesia. Tercatat ada 192 kasus terjadi sejak bulan Januari hingga...

Rendahnya Literasi dan Keterbatasan Ketersediaan Buku

Seberapa sadarkah kita bahwa kondisi ekosistem literasi dan buku di Indonesia menunjukkan angka yang sangat menyedihkan. Deputi Bidang Pengembangan Sumber Daya Perpustakaan, Perpustakaan Nasional...

Ketika Masyarakat Sulit Menerima Konsep ‘Child Free’

MASYARAKAT Indonesia dengan sisi budaya dan adat istiadat yang sangat memegang teguh pentingnya keturunan atau penerus akan sulit ketika menghadapi konsep Child Free. Baru...