Politik dan Hukum

Ketua KPU: Siap Hadapi Sengketa Pemilu 2024 di MK

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Hasyim Asy'ari, menyatakan kesiapan KPU menghadapi kemungkinan sengketa terkait Pemilu 2024 yang mungkin dibawa ke Mahkamah Konstitusi (MK)....

Pasangan Prabowo-Gibran Ditentukan sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI 2024-2029 oleh KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menetapkan pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden RI, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, sebagai Presiden dan Wakil Presiden periode...

Hari Ini KPU Akan Umumkan Hasil Pemilu

Setelah melewati serangkaian proses yang ketat, hasil akhir akan menjadi penentu arah politik Indonesia ke depan. Artikel ini akan membahas mengapa pengumuman ini penting...

Pemerintah dan DPR Sepakat Gubernur Jakarta Dipilih Lewat Pilkada

Masalah pemilihan gubernur Daerah Khusus Jakarta (DKJ) sempat menjadi perbincangan publik, isu yang berkembang gubernur bakal ditunjuk langsung oleh presiden, setelah Jakarta tidak lagi...
Ilustrasi prose rekapitulasi suara Pemilu 2024 - Beritasatu

KPU Optimis Bisa Tetapkan Hasil Pemilu 20 Maret

PROSES REKAPITULASI tingkat nasional hasil pemilihan umum (Pemilu) 2024 oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU RI) masih berlangsung hingga 18 Maret 2024. Masih ada 5...
Aktivis menggelar Aksi Kamisan bertajuk Menolak Dwi Fungsi di seberang Istana Merdeka, Jakarta - Antara

Mewaspadai Dwifungsi Jika Jabatan Sipil Diisi TNI/Polri

DOKTRIN Dwifungsi ABRI yang menjadi salah satu pondasi rezim Orde Baru dikhawatirkan kembali muncul terkait rencana pemerintah mengizinkan TNI/Polri mengisi jabatan Aparatur Sipil Negara....

Pencoblosan Ulang di Kuala Lumpur akan Diikuti 62 Ribu WNI

PEMUNGUTAN suara ulang (PSU) akan di gelar di Kuala Lumpur, Malaysia karena kesimpangsiuran data dan temuan pemilih fiktif. Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menyatakan,...

MK Putuskan Pilkada Serentak Tetap Bulan November

MAHKAMAH KONSTITUSI (MK) dalam putusannya kembali menegaskan jadwal pemilihan kepala daerah (Pilkada) tak boleh diubah-ubah dan harus konsisten. Maka pilkada harus tetap digelar November...